Course

General Information

Course Id USK213010
Course Thesis
Curriculum S2 BSA 2024
Credit 10
Course Type compulsory
Description Mata kuliah ini merupakan tahap akhir dalam program magister, di mana mahasiswa melakukan penelitian mandiri yang orisinal dan sesuai dengan bidang keilmuannya. Mahasiswa akan menyusun, menulis, dan mempertahankan tesis berdasarkan metode penelitian yang tepat, dengan bimbingan dosen pembimbing.