Bahasa Arab: Gramatika, etika, doktrin dan mitos?

Minggu lalu saya pergi ke sebuah kota yang terkenal sebagai kota santri di Jawa timur. Tujuan utama adalah untuk menghadiri pesta pernikahan salah seorang teman kami ketika sama-sama kuliah di fakultas Adab IAIN SUKA YK. Setiba di Kota tersebut, saya tidak langsung menuju Gedung pesta pernikahan, namun berkunjung atau singgah dulu di rumah seorang teman lain di sebuah pesantren yang hanya berjar....

Khutbah Hari Raya Fitri Mewujudkan Kesejahteraan Hidup Pasca Ibadah Ramadlan

Keempat, Melindungi Keselamatan Harta dan Jiwa sehingga adanya seorang muslim akan memberikan ketenangan bagi muslim lainnya, Rasulullah SAW bersabda: Siapa saja yang melindungi harta benda saudaranya, Allah akan lindungi wajahnya dari sentuhan api neraka (HR. Ahmad). Di dalam hadits lain, Rasulullah SAW juga bersabda: Seorang mukmin adalah mereka yang mampu memberikan keamanan bagi mukmin lain....