Ketua Prodi Magister BSA Fakultas Adab dan Ilmu Budaya UIN Sunan Kalijaga Menjadi Keynote Speaker di Konferensi Internasional Bahasa Arab di UIS Malaysia
Selangor, Malaysia – 17 Juni 2025 Ketua Program Studi Magister Bahasa dan Sastra Arab (BSA), Fakultas Adab dan Ilmu Budaya, Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta, Dr. Andi Holilulloh, S.Pd.I., M.A., MCE. mendapat kehormatan diundang sebagai Keynote Speaker dalam ajang internasional bergengsi bertajuk International Conference on Arabic Language Studies yang diselenggarakan oleh....